Penelitian kuantitatif adalah metode penelitian yang berakar pada paradigma positivisme, yaitu paradigma penelitian yang memandang segala sesuatu pasti memiliki sebab akibat (hukum kausalitas). Penelitian kuantitatif juga dipandang sebagai penelitian yang paling murni dan paling objektif karena menggunakan variabel penelitian yang jelas, kontrol yang ketat dan diuji secara teliti melalai bebera…
Buku ini membahas teori-teori krpribadian dalam berbagai paradigma yang berkembang dalam ilmu psikologi, seperti : paradigma psikoanalitik, esensial-humanis, paradigma kognitif, sosial budaya, paradigma belajar, dan hukum-hukum gestalk-dikaji secara detail dan mendalam dari berbagai aspeknya, namun sangat mudah untuk dibaca dan dipelajari.
Materi buku ini yaitu: tujuan utama penelitian; paradigma ilmiah dan alamiah; metode penelitian; desain penelitian kualitatif; olah data penelitian kualitatif (teknik pengumpulan data, analisis dan interpretasi data); logika penemuan ilmiah kualitatif; pelaporan hasil penelitian; enam pendekatan kualitatif (studi etnografi, studi fenomenologi, studi kasus, grounded theory, studi partisipatoris,…
Sederhananya, penelitian etnografi adalah studi budaya. Schutz (1987) mendefinisikan budaya sebagai: “Keseluruhan objek dan kejadian-kejadian di dunia kultural dan sosial yang dihidupkan oleh pikiran umum manusia yang hidup bersama dengan sejumlah hubungan interaksi, yaitu objek kultural dan institusi sosial di mana kita semua lahir, saling mengenal, dan berhubungan. Sejak permulaan, kita par…
Buku ini membantu membuat penelitian studi kasus menjadi mudah. Di samping penjelasan yang sangat sistematis, pun diberikan contoh konkret penelitian kasus beserta tata cara pengolahan data, seperti mermbuat kategori-kategori, koding, melekukan tabulasi data, menginterpretasi hingga membuat konklusi atau simpulan. Isi pokok buku ini : - Kontroversi penelitian studi kasus - Paradigma peneliti…