Buku ini berusaha menjelaskan kenapa seseorang lebih senang tinggal di perkotaan dari pada tinggal di pedesaan. Akibat preferensi ini, penduduk perkotaan cenderung meningkat dengan pesat. Gejala ini tidak hanya terjadi di Indonesia saja melainkan sudah merupakan gejala dunia. Menurut Badan Pusat Statistik, proporsi penduduk yang tinggal di perkotaan meningkat dari 14,8 persen pada tahun 1961 me…