Buku ini menjelaskan tentang pentingnya peranan domba dalam mendukung ketahanan pangan protein asal ternak dari domba. Selama ini ternak domba masih belum banyak dimanfaatkan secara optimal terutama terutama dalam gizi perbaikan masyarakat. Buku ini mengupas tuntas tentang profil genetik domba lokal Indonesia berdasarkan hasil penelitian Penulis dan beberapa sumber lainnya. Oleh karenanya buku…