Suatu sistem tenaga elektrik, harus menjamin kontinuitas pasokan energi elektrik kepada konsumennya. Salah satu caranya adalah melengkapi sistem tenaga elektrik dengan sistem proteksi, yaitu suatu sistem yang bertugas mempertahankan kontinuitas pasokan energi, meskipun sistem tenaga elektrik tersebut mengalami gangguan internal maupun gangguan eksternal. Dalam buku ini, dipaparkan prinsip dasa…