Novel Menuju Negeri Antah Berantah (Destination Unknown) mengisahkan tentang petualangan seorang ibu yang kehilangan anaknya dan memutuskan untuk pergi sejauh mungkin. Wanita tersebut bernama Hillary Craven. Ia pergi ke Casablanca dan berniat bunuh diri dengan menenggak pil tidur. Selama perjalanan dalam pesawat, ia berharap pesawat yang ditumpangi jatuh agar ia tidak perlu repot-repot mengakhi…