Teori Sastra kontemporer dalam buku ini merupakan pembacaan ulang dari penulis yang di prensentasikan lagi bagi kepentingan para pengkaji sastra dan sastrawan .aspek kemudahan membaca dan pepahaman sangat di pertimbangkan sehingga di harapkan dapat membantu para pengkaji sastra mencerna teori-teori sastra kontemporer apabila di jadikan pendekatan dalam kajiannya. Demikian juga bagi para sastr…