Buku ini membahas tentang analisis kolerasi dan regresi, serta uji asumsi da uji-uji lainnya. Pembahasan meliputi berbagai macam analisis kolerasi dan regresi yang sangat dibutuhkan untuk memecahkan hasil penelitian kuantitatif.
Hadirnya software-software pengolah data model SEM membuat pengolahan data menjadi lebih mudah, singkat, dan praktis dan menggambar model SEM menjadi mudah dilakukan. Dari berbagai software oleh data SEM, AMOS merupakan salah satu software yang populer dan banyak pemakainya. Buku ini akan memandu pembaca agar bisa belajar sendiri olah data SEM menggunakan software IBM SPSS AMOS, pembahasan dari…
Buku SPSS 22 Pengolah Data Terpraktis ini berbicara tentang bagaimana menyelesaikan masalah-masalah dan metode statistik dengan memakai software IBM SPSS 22. Dengan buku ini, diharapkan para pembaca dapat mengolah data statistik akan jauh lebih mudah dan tidak perlu menghitung dengan rumus-rumus. Kita hanya tinggal mengatur data dan menginput di pr ...
Untuk belajar olah data statistik secara mendalam dengan data-data yang banyak dan kompleks, tentunya membutuhkan waktu yang lama. Oleh karena itu, dibutuhkan suatu cara agar dapat mempelajari SPSS dengan cepat dan singkat tanpa harus lewat jasa konsultan atau jasa olah data yang pastinya membutuhkan biaya yang tidak sedikit. Buku ini membahas cara cepat olah data sendiri dengan program SPSS 24…