Buku yang berjudul Pola dan Perubahan Metakognisi dalam Pemecahan Masalah Matematis disajikan dalam 7 pokok bahasan yang beruntun. Isi masing-masing bab merupakan satu kesatuan sehingga terdapat hubungan yang sangat signifikan antar bab yang ada. Materi yang tersaji dalam pokok bahasan selanjutnya diperikan dalam subbab-subbab. Materi pada setiap adalah sebagai berikut. Bab (1) Proses Berpikir …
Buku ini cocok untuk menjadi salah satu referensi bagi para pendidik yang mengajar mata kuliah kewirausahaan dan pemberdayaan masyarakat, cocok untuk para wirausaha yang ingin berbasis pemberdayaan, cocok untuk mahasiswa atau generasi milenial yang memiliki jiwa kewirausahaan. Buku ini terdiri dari 7 bab dengan tebal 276 halaman. Penulis adalah Dwi Indra Purnomo yang merupakan salah satu tenag…