Buku ini hadir atas kegelisahan akademik terkait pengungkapan kasus korupsi yang sudah menjadi musuh bersama, tetapi mengapa tidak sedikit orang yang bersimpati kepada mereka yang telah dipidana dalam kasus korupsi. Menurut pengamatan Penulis, hal itu disebabkan oleh adanya orang yang dianggap bertanggung jawab sebagai penyebab timbulnya kerugian negara dan dipidana, tetapi ia tidak menikmati k…
Penegakan hukum pidana di Indonesia menemukan dua masalah besar, yaitu menumpuknya berkas perkara di Pengadilan dan over kapasitas di lembaga pemasyarakatan. banyak cara dan upaya yang telah ditempuh, salah satunya dengan usaha memperkenalkan kembali model-model penyelesaian alternatif diluar sistem peradilan pidana. Salah satu model yang dimaksud adalah dengan gagasan memberlakukan kembali pen…
Antropologi hukum adalah ilmu yang berasal dari dua bidang ilmu yaitu ilmu antropologi dan ilmu hukum sehingga ia dapat didekati dari kedua disiplin ilmu ini. Ia dipelajari di kedua fakultas yaitu Fakultas Hukum dan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. Seperti sosiologi hukum antropologi hukum juga menjadikan masyarakat sebagai objek kajiannya. Namun demikian, berbeda dengan sosiologi hukum …