Sunan Kalijaga adalah seorang tokoh Walisongo, lahir pada tahun 1450 Masehi dari Raden Ahmad Sahuri dan Dewi Nawangarum. Suluk Linglung merupakan karya yang mengisahkan perjalanan rohani Sunan Kalijaga dan pengetahuan-pengetahuan rohani Kanjeng Sunan. Dalam pembukaan terjemahan disebutkan bahwa SL ini diadaptasi dari “Kitab Duryat” yang masyhur, peninggalan keluarga Sunan Kalijaga. Buku Su…