Buku Linguistik Disruptif menawarkan pendekatan baru dalam memahami dan mempelajari bahasa. Pendekatan baru tersebut diperlukan karena bahasa mengalami perubahan disruptif akibat pesatnya perkembangan teknologi. Perubahan tersebut tidak bisa dipahami menggunakan teori-teori linguistik lama yang fondasi keilmuannya diletakkan pada akhir abad ke-19 atau awal abad ke-20. Linguistik Disruptif dipe…
KMP (Kecerdasan Majemuk yang berorientasi pada Peserta didik) adalah sebuah sistem belajar yang didasarkan pada filosofi kegiatan pembelajaran yagn memungkinkan intensitas saling belajar yang tinggi di antara peserta didik. Rancangan KMP ini sesuai dengan nurani manusia yang selalu haus tentang makna, juga mampu memuaskan kebutuhan otak untuk mengaitkan informasi baru dengan pengetahuan yang su…