Tindak pidana korupsi bukanlah suatu fenomena baru di Republik Indonesia, keberadaan korupsi sudah memasuki seluruh lini kehidupan sehingga muncul terminologi korupsi sebagai kejahatan luar biasa atau extraordinary crime. Tindak pidana korupsi umpama seperti gunung es, di mana bagian yang tidak terekspos jauh lebih besar jika dibandingkan dengan jumlah kasus yang sudah diproses secara pidana. S…
Hukum adalah norma yang mengatur tata cara hidup manusia, dan memegang peranan penting dalam mewujudkan tujuan hidup damai dalam masyarakat. Oleh karena itu, undang-undang mengenal pernyataan “ibi societes ibi ius”. Pepatah ini muncul karena hukum ada karena adanya masyarakat dan hubungan antar individu dalam masyarakat itu. Hubungan antar individu dalam suatu masyarakat merupakan sesuatu y…