Bioteknologi merupakan cabang ilmu biologi yang mempelajari pemenfaatan makhluk hidup ( bakteri, fungsi, virus, dan lain-lain) maupun produk dari makhluk hidup ( ensim, alkohol, antibiotik, asam organik) dalam proses produksi untuk menghasilkan barang dan jasa yang dapat digunakan oleh Manusia. Dewasa ini perkembangan bioteknologi tidak hanya di sadari pada biologi semata, tetapi juga pada ilm…