Buku ini membahas bagaimana pemanfaatan modal budaya sebagai penguat pendidikan karakter berbasis ajaran Ki Hadjar Dewantara untuk pendidikan yang masih relevan bagi masyarakat dan bangsa kita dalam era pembangunan khususnya pembangunan karakter bangsa dirasa perlu dan penting karena pemikiran dan ajaran Ki Hadjar Dewantara kini menjadi slogan-slogan tanpa arti. Kita lebih mengenal teori-teori …