Buku ini di harapkan dapat di gunakan sebagai buku referensi pada mata kuliah metode kontruksi dan dapat menjadi buku yang memperlengkap manajemen konstruksi dan khasanah ilmu pengetahuan di bidang teknik sipil. sealain itu dengan dipublikasikan buku ini secara luas bisa memberikan manfaat dalam pengembangan metode konstruksi.