Buku ini menghadirkan analisis teoritis atas pengalaman berbisnis, dalam hal inovasi. Inovasi merupakan suatu proses pembaharuan dari berbagai sumber daya, sehingga sumber daya tersebut bisa memiliki manfaat yang lebih bagi manusia. Saat ini Inovasi dipengaruhi oleh penggunaan teknologi, karena dengan menggunakan teknologi dapat mempermudah melakukan produksi berbagai produk baru. Skala bisnis …
Buku ini berisi materi tentang hukum keluarga islam. Hukum keluarga merupakan hukum yang mengatur hubungan hukum yang timbul dari hubungan kekeluargaan. Bagi keluarga islam, hukum keluarga menempati kedudukan sangat penting sekaligus menjadi bagian yang tidak terpisahkan dalam kehidupan. Selain regulasi yang termuat dalam peraturan perundang-undangan, hukum keluarga juga bersumber dari berbagai…
uku ini mengajak pembaca memahami konsep ekonomi syariah, yang tertuang dalam berbagai literatur fikih, terimplementasi dalam kehidupan kontemporer saat ini. Didasari oleh kebutuhan praktis, kini telah berkembang beberapa varian akad syariah. Pembahasan buku ini juga dilengkapi dengan penyelesaian sengketa di pengadilan agama. Berdasarkan Undang-undang No 21 Tahun 2008 jo. Putusan Mahkamah Kons…
Buku ini menghadirkan analisis teoritis berdasarkan pengalaman berbisnis berskala mikro. Pemilihan bisnis mikro dimaksudkan agar bisnis ini dapat diikuti oleh semua orang, karena tidak membutuhkan modal besar dan prosedurnya pun tidak terlalu rumit. Akan tetapi, tingkat kompetisinya sangat tinggi. Dengan kata lain, kasus-kasus bisnis yang ditemukan dalam buku ini berada dalam kondisi perekonomi…