Keberadaan Pancasila sebagai kristilisasi nilai-nilai kepribadian bangsa indonesia inilah yang memberikan ciri khas bangsa yang berbeda dengan bangsa-bangsa lain,yaitu kepribadian bangsa yang memiliki sifat dan watak religius,humanis,kekeluargaan,ramah,sopan,sikap gotong royong yang tercermin dalam nilai-nilai esensial yang terkandung dalam pancasila