Buku ini bertujuan untuk memahami konsep-konsep sosiologi secara keseluruhan dalam konteks kekinian. Pengantar Sosiologi Umum membicarakan tentang sosiologi dalam sebuah pengantar, bahwa kajian sosiologi sebagai ilmu pengetahuan yang tentunya berkaitan dalam kehidupan bermasyarakat. Kehidupan masyarakat tidak lepas dengan melakukan interaksi sosial yang dibangun baik secara individu maupun kelo…