Buku ini menghadirkan pendekatan komprehensif dalam memahami konsep dasar dan teknik pengukuran besaran listrik. Sebuah kajian yang esensial bagi mahasiswa dan praktisi di bidang teknik elektro.Penulis menawarkan perspektif yang segar dengan memperkaya materi pengukuran listrik tradisional melalui integrasi tekologi muktahir, yaitu pengukuran jarak jauh berbasis internet of things (IoT).
Ilmu Rangkaian listrik adalah mata kuliah utama pada program studi teknik elektro dan teknik fisika juga sangat penting untuk dibaca oleh mahasiswa program studi fisika dan teknik mesin sebagai pengayaan untuk penyelesaian permasalahan kelistrikan.
Buku ini menekankan pada pentingnya pemahaman konsuptual serta penerapan praktis, dengan menyediakan latihan dan evaluasi yang memadai di akhir setiap bab. hal ini membantu pembaca tidak hanya memahami teori, tapi juga menerapkan nyadalam situasi nyata, yang merupakan aspek penting dari belajar ilmu teknik. Buku ini juga menyoroti penggunaan alat bantu modern seperti Matlab, yang merupakan sumb…
Mekatronika dalam bidang keilmuannya yaitu gabungan dari bidang teknologi Mekanik, Elektronik, Kontrol, Komputasi dan Sistem Komunikasi yang dimanfaatkan secara tepat guna untuk menopang berbagai masalah yang sangat kompleks dalam memenuhi kebutuhan industrialisasi dan perkembangan zaman. Saat ini sumber referensi berbahasa Indonesia yang membahas Mekatronika masih sulit didapat. Hal ini membuk…
Buku ini merupakan salah satu buku bahan ajar yang berisi dasar-dasar serta konsep elektronik yang bersifat magnetis; berbasis hukum-hukum fisika modern, bukan fisika klasik seperti yang dikembangkan oleh Newton. Konsep-konsep ini diberikan dengan menggunakan dasar-dasar perhitungan yang dibuktikan dengan persamaan matematik dan hukum fisika. Meskipun banyak ditemukan buku yang bertema sejenis,…