Buku yang berjudul Ensiklopedia Ubur-Ubur Jellyfish Encyclopedia merupakan karya dari Julia R Tapilatu. Buku ini menyajikan informasi menarik bagi semua khalayak pembaca, seperti gambaran umum ubur-ubur, karakteristik biologis ubur-ubur, pergerakan & distribusinya, ubur-ubur & peranan pentingnya, beragam informasi lainnya. Buku ini juga menyuguhkan ilustrasi menarik yang dapat memanjakan mata.