Buku ini membahas tentang seluk beluk lembaga keuangan secara lengkap dan mendalam, baik lembaga keuangan bank maupun non-bank. Di buku ini dibahas pula mengenai praktik bank syariah, selain bank konvensional. Kelebihan buku ini adalah membahas secara lengkap jenis lembaga keuangan khususnya yang ada di Indonesia. Demikian pula dengan kajian teori dengan studi kasus (seperti contoh perhitungan …
Bagi perusahaan, khususnya pemilik perusahaan dan manajemen, untuk dapat mudah memahami sebuah laporan keuangan, diperlukan suatu analisis yang dilakukan dengan menggunakan rasio-rasio keuangan. Hasil analisis inilah yang dapat memberikan gambaran kondisi perushaan yang sekaligus dapat memudahkan manajemen dalam menentukan arah dan tujuan perushaan di masa yang akan dating. Tentunya sudah menja…
Dalam praktiknya untuk menulis atau menyusun karya tulis terutama dalam bentuk skripsi untuk calon sarjana dan tesis untuk calon magister sering kali mengalami hambatan, bahkan sering kali pula waktu yang diberikan untuk menyusun skripsi dan tesis melebihi target yang telah ditetapkan, sehingga mahasiswa tersebut terlambat dalam menyelesaikan kuliahnya. Pada hal skripsi dan tesis merupakan syar…
Buku ini disusun didasarkan teori-teori Manajemen Sumber Daya Manusia dan praktik di lapangan serta dikombinasikan dengan pengalaman penulis di berbagai perusahaan, konsultan SDM serta menjadi staf pengajar di beberapa Universitas. Metode penulisan dan gaya bahasa yang disajikan dalam buku ini merupakan metode dan gaya bahasa sederhana sehingga buku ini mudah untuk dipahami dan dimengerti. Buk…
Bagi perusahaan, khususnya pemilik perusahaan dan manajemen, untuk dapat mudah memahami sebuah laporan keuangan, diperlukan suatu analisis yang dilakukan dengan menggunakan rasio-rasio keuangan. Hasil analisis inilah yang dapat memberikan gambaran kondisi perushaan yang sekaligus dapat memudahkan manajemen dalam menentukan arah dan tujuan perushaan di masa yang akan dating. Tentunya sudah menja…
Kurangnya buku-buku yang membahas tuntas tentang perbankan, turut menambah “kebutaan” pengetahuan tentang perbankan pada masyarakat. Berdasarkan pengetahuan dan pengalamannya tentang perbankan, penulis telah menyusun buku ini untuk “mengobati kebutaan” tersebut. Dan dengan pengetahuan tentang bank, produk-produk dan bagaimana bank beroperasi yang ditulis dalam bahasa dan contoh yang …