Mata kuliah Politik Pemerintahan Desa ini dimaksudkan untuk memberikan bekal secara teoretis, analisa, maupun secara implementasi bagi mahasiswa Jurusan Ilmu Pemerintahan Universitas Muhammadiyah Mataram yang berkaitan dengan politik pemerintahan desa di indonesia. Ada tiga hal pokok penting yang mempengaruhi pokok pembahasan mengenai politik pemerintahan desa di Indonesia saat ini, yaitu 1) ko…