Biologi molekuler merupakan cabang ilmu biologi yang mempelajari dasar molekuler dari aktivitas biologi di dalam dan di antara sel, termasuk sintesis, modifikasi, mekanisme dan interaksi molekuler. Kemajuan besar perkembangan biologi molekuler tidak lepas dari disiplin ilmu lain seperti biokimia (studi tentang protein, struktur dan sintesisnya) dan genetika (studi tentang hukum mendel, kromosom…