Kemampuan mahasiswa melakukan penelitian untuk menulis karya ilmiah sangatlah penting, akan tetapi mahasiswa masih sering kurang fokus dalam menganalisis suatu objek penelitian, khususnya putusan pengadilan. Sebab itu, penyusunan buku ini bertujuan agar mahasiswa memiliki kemampuan untuk menganalisis kasus tertentu. Juga diharapkan agar tercipta keseragaman dan kesamaan persepsi dalam penulisan…