Memperkuat jati diri bangsa sebagai negara maritim perlu dilalui dengan proses pembelajaran yang terus-menerus, agar menjadi suatu kebiasaan yang terpola dan cepat menjadi bagian diri masyarakat, terutama generasi muda Indonesia, sehingga jiwa maritim dengan sendirinya menyatu dengan masyarakat dalam berpikir dan bertindak. Peran Sumber Daya Manusia dalam Pembangunan Sektor Maritim, Sebagaiman…