Di satu sisi, Indonesia merupakan negara dengan hutan tropis yang sangat luas dan memiliki potensi untuk mengembangkan pemanfaatan material kayu secara berkelanjutan di dalam bangunan dengan struktur kayu. Namun di sisi lain, perkembangan pemakaian kayu sebagai komponen utama struktur bangunan tidaklah sepesat material lain, seperti beton bertulang dan baja. Tidak banyak gedung atau bangunan ya…
Theory of Constraints (TOC) merupakan salah satu pendekatan manajemen berbasis system thinking yang menawarkan metodologi untuk mengoptimalkan kinerja sistem. Buku ini secara khusus membahas penerapan TOC pada bidang transportasi laut. Terbatasnya referensi terkait TOC pada bidang sistem transportasi laut membuat upaya-upaya peningkatan kinerja yang ada di sistem tersebut cenderung menghasilkan…