Buku ini memiliki bahasan utama terkait peraturan yang menaungi kesehatan. Selain itu, buku yang Anda pegang ini juga membahas isu-isu yang terjadi dalam dunia kesehatan, seperti malapraktik medis dan permasalahan kode etik kesehatan di masyarakat. Penulis berharap buku ini dapat bermanfaat secara luas baik bagi masyarakat maupun akademisi yang menekuni bidang hukum kesehatan.
Buku ini membantu membuat penelitian studi kasus menjadi mudah. Di samping penjelasan yang sangat sistematis, pun diberikan contoh konkret penelitian kasus beserta tata cara pengolahan data, seperti mermbuat kategori-kategori, koding, melekukan tabulasi data, menginterpretasi hingga membuat konklusi atau simpulan. Isi pokok buku ini : - Kontroversi penelitian studi kasus - Paradigma peneliti…
Teori pembelajaran ini di awali dari paradigma ilmu sosial yang menganggap bahwa segala bentuk proses pembelajaran dipengaruhi oleh tindakan yang dilakukan oleh guru atau dosen. Teori ini ditawarkan sebagai konsep berpikir dan praksis bagi setiap tenaga pendidikan dalam melaksanakan proses pembelajaran di dalam kelas. Buku ini menawarkan tujuh teori pembelajaran, yaitu teori pembelajaran mul…