Perkembangan kota yang sangat pesat menjadi pusat aktivitas ekonomi sudah seharusnya memperluas kajian ekonomi di Indonesia. Ekonomi perkotaan harus dikembangkan menjadi kajian tersendiri yang khas yang membedakan dengan kajian ekonomi secara umum. Sampai saat ini kajian ekonomi perkotaan sudah mulai dilakukan oleh para ahli ilmu sosial, menyusul kajian-kajian serupa tentang sosiologi perkotaan…