Buku ini dibuat untuk memahami cara menerapkan pendidikan pembangunan berkelanjutan (ESD) dalam pembelajaran IPA. Pembelajaran IPA berbasis ESD pada dasarnya bukan hanya pembelajaran untuk melatih penguasaan pengetahuan siswa, melainkan lebih kepada melatih kesadaran dan aksi siswa yang sangat mendukung terhadap pencapaian tujuan pembangunan berkelanjutan (SDGs).
Sehubungan dengan perkembangan dunia pendidikan, peserta didik memerlukan penyerapan informasi yang berhubungan dengan pengetahuan, teknologi dan seni melalui belajar dan pembelajaran..Dalam kurun waktu yang lama, telah dikembangkan teori behaviorisma dengan tujuan pembentukan perilaku peserta didik. Kemudian muncul aliran kognitivisme yang menghargai perbedaan individu dalam penyerapan informa…
RPW Exercise terdiri dari dua teknik, yaitu cerebral dan postural. Teori cerebral didasari oleh teori sistem vegetative refleks, sel stem, BDNF, neuroplastisitas, korteks cerebri, _corpus callosum, dan fascia. Teori postural didasari oleh teori reticular formation, reciprocal inhibition, intrinsik dan ekstrinsik, tonik dan fasik, serta janda crossed syndrome. RPW Exercise ini memilki assessment…
Ilmu dan teknologi benih merupakan bidang studi yang luas dan kompleks yang mencakup berbagai aspek, mulai dari biologi benih hingga produksi benih bersertifikat. Proses terbentuknya benih diawali dengan penyerbukan pada bunga, pembentukan embrio, pembelahan sel sehingga menjadi buah yang menghasilkan biji. Selama proses perkembangan dan perkecambahan benih, terdapat beberapa faktor yang mempen…
Buku Sosiologi Pembangunan Desa ini secara sosiologis membahas mengenai peristiwa-peristiwa dalam pembangunan desa dilihat dari fenomena keterbelakangan, sehingga diperlukan adanya pembangunan desa sebagai gerakan nasional untuk mengurangi kemiskinan dan kesenjangan di pedesaan. Pembangunan desa yang dilaksanakan perlu di dukung dengan fondasi yang kuat melalui pelaksanaan kewenangan desa . Ber…
Kondisi planlet yang berasal dari lingkungan yang terkendali sangat sensitive dan perlu perlakuan khusus untuk bisa beradaptasi bila dipindah dilingkungan luar. Proses aklimatisasi memerlukan teknik yang tepat mengkondisikan planlet agar adaptif dengan lingkungan yang berubah dan dapat memberikan lingkungan yang sesuai setiap tahapan upaya adaptasi bagi planlet sehingga dapat dijadikan bibit ya…
Buku ini khusus berkenaan dengan statistik nonparametris yang digunakan untuk pengujian hipotesis dalam penelitian kuantitatif. Didalam buku ini dilengkapi dengan konsep dasar penelitian, dan contoh laporan penelitian yang menggunakan statistik nonparametris untuk pengujian hipotesis.
Dalam buku ini disajikan materi pembelajaran untuk memahami konsep matematika secara sederhana, efektif, dan mudah dimengerti yang disertai contoh dalam kehidupan sehari-hari. Dalam buku ini dibagi dalam tiga tahap yaitu (1) Penanaman Konsep; (2) Pemahaman Konsep; dan (3) Peningkatan Keterampilan. Simbol, tabel, diagram, gambar dan grafik disajikan untuk mempermudah dalam memahami materi yang s…
Buku termodinamika atmosfer ini terbagi atas dua jilid, di mana pada jilid 1 membahas tentang termodinamika udara kering dan jilid 2 membahas tentang termodinamika udara lembab dan atmosfer statis. Buku ini dirancang khusus bagi mereka yang ingin mempelajari termodinamika asmosfer atau meterologi fisis. pada setiap bab terdapat contoh-contoh soal yang berfungsi untuk memahami topik pembahasan,…