Corporate communication adalah fungsi manajemen yang mengelola aktivitas komunikasi organisasi. Teori dan praktik corporate communication meliputi bidang yang beragam mencakup ilmu komunikasi dan ilmu manajemen. Buku ini membahas dengan lengkap teori dan praktik corporate communication, serta kekhasan terapannya dalam budaya Indonesia, mulai dari perencanaan komunikasi strategis; stakeholder en…