Buku ini membahas mengenai pengetahuan dasar logika yang didasarkan pada hasil pemikiran para penulis yang sudah lama dalam bidangnya. Pembahasannya meliputi empat bagian, yakni bagian pertama, pengertian dan ruang lingkup logika terdiri atas apa itu logika dan unsur penalaran. Bagian kedua, penalaran proposisi kategoris terdiri atas penalaran langsung proposisi, penalaran tidak langsung propos…