Buku "Artificial Intelligence : Teori dan Penerapan AI di Berbagai Bidang" memberikan pemahaman mendalam tentang kecerdasan buatan (AI) dan aplikasinya dalam berbagai sektor. Dimulai dengan pengantar dan sejarah AI, buku ini mengulas konsep dasar, jenis sistem AI, teknik pengolahan data, pembelajaran mesin, jaringan saraf tiruan, algoritma genetika, serta pengolahan bahasa alami dan citra. Bagiā¦