Pembelajaran pada anak usia dini pada hakikatnya adalah pengembangan kurikulum secara konkret berupa seperangkat rencana yang berisi sejumlah pengalaman belajar melalui bermain yang diberikan pada anak usia dini berdasarkan potensi dan tugas perkembangan yang harus dikuasainya dalam rangka pencapaian kompetensi yang dimiliki oleh anak. Pelaksanaan kurikulum PAUD di Indonesia perlu menjadi perha…
Buku Penelitian Tindakan Kelas untuk Pendidikan Anak Usia Dini ini merupakan salah satu buku yang pantas untuk dijadikan bahan rujukan dan pegangan bagi mahasiswa, guru, dan peneliti yang akan melakukan penelitian tindakan kelas khususnya dalam Satuan PAUD. Pentingnya penelitian tindakan kelas yaitu untuk mengembangkan keterampilan peneliti yang berlandaskan kebutuhan untuk penyelesaian masa…
Buku Perencanaan Pembelajaran Pendidikan Anak Usia Dini membahas tentang hakikat belajar dan pembelajaran anak usia dini, teori-teori pembelajaran anak usia dini, pembelajaran sebagai sebuah sistem, hakikat perencanaan pembelajaran PAUD, prosedur penyusunan, Developmentally Appropriate Practice (DAP), model-model pengelolan kelas, Kurikulum 2013 pendidikan anak usia dini, pendekatan saintifik d…