Pembinaan tumbuh kembang anak secara komprehensif dan berkualitas dilakukan melalui kegiatan stimulasi, deteksi dan intervensi dini penyimpangan tumbuh kembang balita. Melakukan stimulasi yang memadai artinya merangsang otak balita sehingga perkembangan kemampuan gerak, bicara dan bahasa, sosialisasi dan kemandirian pada bayi, balita dan anak presekolah berlangsung secara optimal sesuai dengan …