Ilmu pengetahuan kita mencapai kedewasaan pada masa ketika orang Barat mulai melihat bahwa dia tidak akan pernah memahami dirinya sendiri selama ada satu bangsa atau sekelompok orang di permukaan bumi yang dia perlakukan sebagai sebuah objek. Hanya dengan begitu antropologi dapat menyatakan diri dalam warna aslinya: sebagai ikhtiar meninjau dan menebus Renaisans, untuk menyebarkan humanisme ke …