“Buku ini merupakan buku hasil penelitian pengembangan yang telah penulis lakukan sejak Tahun 2009 hingga Tahun 2014. Pengembangan model pembelajaran tersebut didasarkan atas teori belajar konstruktivisme, teori pemerosesan informasi, teori duel coding, dan teori Schönborn–Anderson. Model pembelajaran ini dikembangkan dengan cara mengintegrasikan kerangka pembelajaran IF-SO dengan teori Sc…
Model pembelajaran kimia berbasis lingkungan dan keterampilan generik merupakan sebuah buku yang mencoba memberikan solusi alternatif dalam memecahkan masalah pembelajaran kimia yang sering dialami baik oleh guru, dosen, maupun mahasiswa, terutama pembelajaran kimia yang berkaitan dengan fenomena sehari-hari. Buku ini disusun berdasarkan hasil-hasil penelitian yang telah dilakukan sejak 2005 hi…
Buku Belajar Kimia Fisik tentang Dinamika Kimia merupakan bahan ajar untuk perkuliahan Kimia Fisik I di Jurusan/Program Studi Pendidikan Kimia. Buku ini disusun berdasarkan hasil kajian beberapa literatur dan catatan-catatan perkuliahan. Pembahasan secara detail dari buku ini meliputi: Teori Kinetika Gas, Kinetika Kimia, Kinetika Fotokimia, dan Hantaran Elektrolit. Pada setiap bab dalam buku in…
Buku Belajar Kimia Fisik tentang Dinamika Kimia merupakan bahan ajar untuk perkuliahan Kimia Fisik I di Jurusan/Program Studi Pendidikan Kimia. Buku ini disusun berdasarkan hasil kajian beberapa literatur dan catatan-catatan perkuliahan. Pembahasan secara detail dari buku ini meliputi: Teori Kinetika Gas, Kinetika Kimia, Kinetika Fotokimia, dan Hantaran Elektrolit. Pada setiap bab dalam buku in…