Belajar dan mengajar pada dasarnya adalah persoalaan kompleks dalam dunia pendidikan yang memerlukan pengembangan secara terus menerus.
Proses pembelajaran di sekolah bisnis bertujuan tidak saja merupakan "transfer of knowledge" namun "transfer of wisdom". Konsekuensinya, sekolah bisnis perlu menghadirkan realitas bisnis ke dalam kelas melalui diskusi kasus bisnis dan menghadirkan kelas ke dalam realitas bisnis melalui program immersion. MM FEB UGM sebagai sekolah bisnis terkemuka di Indonesia secara konsisten telah melakukan k…
Proses globalisasi yang terus bergulir saat ini, di mana ketidakpastian dalam dunia usaha akan terus terjadi, dan eksistensinya akan terus meningkat, sehingga berpotensi menimbulkan berbagai risiko. Pemicu ketidakpastian tersebut, di antaranya terjadinya perkembangan teknologi, tuntutan perubahan proses bisnis, perubahan lingkungan persaingan, berubahnya selera konsumen, perubahan iklim investa…
Buku ini dasarnya adalah rangkaian pembahasan mengenai pengalaman dan penguasaan perihal belajar dan mengajar dari sang penulis, kiranya cukup menjadi pertimbangan akan materi bahasan buku ini. Ditulis secara sistematis dan dilengkapi dengan pembahasan strategis belajar mengajar berdasarkan dua konsep; umum dan islami, buku ini mengandung keunggulan yang wajib dibaca tidak hanya oleh mahasiswa …
Geomorfologi sebagai salah satu ilmu kebumian yang mempelajari bentuk lahan, proses geomorfik dan perkembangan bentang lahan dari permukaan bumi belum banyak diketahui dan dipahami oleh sebagian besar penduduk Indonesia. Pada hal pengetahuan geomorfologi terkait erat dengan komponen lingkungan yang lain seperti geologi, tanah hidrologi dan penggunaan lahan; hampir semua kegiatan manusia dan pem…
Geomorfologi merupakan ilmu yang mempelajari bentuklahan dan proses pembentukannya. Geomorfologi saat ini telah berkembang menjadi kajian keilmuan yang berperan dalam survei dan pemetaan potensi sumberdaya dan bencana serta aplikasi tematik lainnya. Kompleksitas keilmuan geomorfologi menuntut adanya bahan rujukan dan refrensi dalam memahami konsep dan teori yang mendasarinya. Geomorfologi meru…
Perkembangan Bisnis Perhotelan di Indonesia setiap tahun selalu mengalami peningkatan-peningkatan karena kekayaan & keindahan alam negeri ini-kesenian /budaya yang adiluhung-peninggalan sejarah-keberagaman suku bangsa & adat, dan keramahtamahan masyarakatnya. Kondisi tersebut mendorong para-Investor membangun hotel-hotel di berbagai daerah di Indonesia sehingga di daerah daerah tertentu pertumb…