Buku Konstruksi dan Aplikasi Konsep Kosmologi Arsitektur Keraton Jawa ini, menyajikan materi cukup lengkap terkait Konsep-konsep Kosmologi Masa Kerajaan Hindhu-Budha mulai dari Konsep Kosmologi Mikrokosmos dan Makrokosmos, Konsep Kosmis, Konsep Dewa Raja, Konsep Negara Mandala, dan Konsep Kosmologi Arsitektur Keraton Jawa. Buku ini mecoba mengkonstruksi konsep-konsep kosmologi yang ada, kemudia…