Buku ini tercipta atas kesadaran penulis terhadap keberagaman peserta didik di kelas yang tentunya memiliki kebutuhan belajar yang berbeda-beda. Oleh karenanya tentu diharapkan guru dapat memberikan pola dan pendekatan yang sesuai dengan kebutuhan belajar peserta didik. Dan dengan bangga penulis menyusun buah-buah pikiran itu dalam sebuah buku yang berjudul Penerapan Model Pembelajaran Berdifer…