Buku ini berisi bahasan sejarah sesuai dengan judulnya, yaitu "Sejarah Negara-negara di Kawasan Asia Timur" Periodesasi penulisan berawal dari zaman kuno hingga memasuki zaman modern. Tiga negara di kawasan Asia Timur, yakni Korea, Jepang, dan Cina merupakan bangsa yang memiliki pengaruh kuat bagi perkembangan wilayah Asia sejak ribuan tahun yang lalu. Meskipun begitu, di masa kuno, Cina lah …
Secara geografis, letak Asia Barat sangat strategis karena berada di antara dua benua besar, yaitu Benua Eropa dan Benua frika. Meskipun wilayah Asia Barat merupakan hamparan gurun pasir yang luas, gersang, dan sedikit curah hujan, tetapi daerah ini sudah ramai sejak jaman kuno. Kawasan Asia Barat sebagai jalur penghubung perdagangan jalur sutra dan juga memiliki komoditi eksport yang tidak dih…
Buku Akuntansi Keberlanjutan (Sustainability Accounting) ini bertujuan untuk menjelaskan dan mendiskusikan isu-isu akuntansi sosial, lingkungan dan ekonomi secara komprehensif berbasis Triple Bottom Line, serta standar pelaporannya. Keberlanjutan merupakan isu global dalam menentukan kondisi dimana manusia, alam, masyarakat, biosfer, dunia, dan bumi dapat hidup berdampingan. Akuntansi harus ber…
Pembahasan tentang Akuntansi Keberlanjutan ini dimulai dari telaah terhadap apa itu lingkungan dan isu-isu keberlanjutan (dalam Bab I) yang pokok bahasan ini menjelaskan tentang Triple Bottom Line dan Pentaple Bottom Line, dan Bab II tentang peran manajerial dalam organisasi korporasi bisnis. Bab III tentang Pengembangan Konsep Alat Akuntansi Keberlanjutan dan Bab IV tentang Keterkaitan Aspek L…
Buku ini ditulis oleh Karnen Garna B dan Iris R membahas tentang (penyakit) immunologi dasar dan didistribusikan di kalangan praktisi akademis kedokteran untuk pengembangan keilmuwan serta peningkatan kualitas layanan kesehatan dalam praktik sehari-hari..
istem pertahanan tubuh (sistem imun) adalah sistem pertahanan yang berperan dalam mengenal, menghancurkan serta menetralkan benda-benda asing atau sel abnormal yang berpotensi merugikan bagi tubuh.
Pengelolaan bahan galian yang tidak mematuhi kaidah yang benar dapat menimbulkan bencana yang berujung pada kerusakan lingkungan dan menelan korban manusia. Semua itu diuraikan dalam buku yang berjudul Pengelolaan Bahan Galian lndustri, Batu Bara, dan Minyak Bumi ini. Buku ini ditulis dengan bahasa yang sederhana dan disertai dengan contoh kasus-kasus yang pernah terjadi di lapangan.
Biokimia merupakan bidang ilmu mandiri dengan cakupan materi: struktur biomolekul dan reaksi yang dijalaninya; katalis dan kinetika enzim serta mekanisme biokatalis; elusidasi jalur metabolisme dan pengendaliannya; serta prinsip dari proses-proses kehidupan yang dapat dipahami melalui hukum-hukum kimia. Oleh karena itu, untuk memahami peran biokimia dalam rumpun ilmu pengetahuan alam (biosains)…
Buku ini membahas tentang peluang usaha jamur serta aneka olahan jamur yang bisa dipelajari sekalgus dipraktekkan oleh para pembaca. Jamur yang dibudi dayakan merupakan golongan jamur yang bermanfaat bagi manusia. Aneka olahan jamur, seperti sate jamur juga memberikan peluang usaha bagi masyarakat. Buku ini menghadirkan informasi tentang jenis jamur, teknologi budi daya jamur, juga aneka olahan…
Buku ini diharapkan sebagai referensi bagi para peneliti dalam rumpun ilmu biokimia,mikrobiologi,genetika populasi,biostatistika,kimia medisinal dan biologi molekuler dalam melakukan riset biomolekuler