Buku berisi mengenai perkembangan teknologi digital dalam komunikasi pembelajaran ynag dihimpun dalam innovasi pembentukan komunitas pembelajar secara virtual. Komunitas ini berkembang menjadi suatu kekuatan sistem multiplatform ynag bernama VCDLN (Virtual community digital learning nusantara). VCDLN ini lahir dan dibangun ketika terjadi pendemic covid-19, dan ternyata kehadirannya telah member…
Buku ini membahas penerapan pendekatan BDK/BPK dalam pembelajaran biologi untuk memudahkan pembelajar dalam menguasai konsep sains biologi. Pendekatan DBK?BPK terbukti dapat menunjang pola pembelajaran PAIKEM (Pembelajaran aktif, inovatif, kreatif, efektif, dan menyenangkan) dan dapat mengembangkan minimal 10 kompotensi memahami konsep (Hierarki konsep, klasifikasi konsep, ciri-ciri/atribut kon…
Baik dulu maupun sekarang, keterampilan menulis sangat penting bagi siapa saja. Keterampilan menulis teks dan mengajarkan keterampilan menulis teks juga menjadi penting bagi calon guru dan guru. Berbagai pendekatan dalam pengajaran keterampilan menulis terus berkembang mulai dari pendekatan produk, pendekatan proses, pendekatan genre, dan pendekatan proses genre. Fokus utama pembelajaran menuli…
Bahasa memiliki kontribusi di dalam perkembangan intelektual, sosial, emosional siswa. Bahasa juga berguna untuk mengemukakan gagasan dan perasaan sebagai bentuk partisipasi di dalam masyarakat. Salah satu yang menjadi aspek mutu penggunaan bahasa ialah kemampuan menulis teks persuasi. Kemampuan ini penting dan sangat implementatif di kehidupan sehari-hari. Meskipun begitu, beberapa riset melap…
Buku ini membahas tentang pembelajaran bahasa Inggris untuk mengembangkan keterampilan berbicara, mendengar, menulis, dan membaca. Adapun materi yang dihadirkan dalam bentuk pembahasan tata bahasa, diskusi, menceritakan kembali, pembahasan lirik lagu dan podcast, menceritakan kembali cerita, serta menjelaskan gambar. Pembelajaran tersebut penting untuk mendukung TOEFL Preparation, penulisan the…
Buku ini merupakan hasil dari kajian penelitian tentang pengembangan kegiatan pembelajaran biologi berbasis computational thinking dengan adanya kegiatan pelatihan. Capaian keberhasilan dari kegitan pelatihan dilihat dari pengaruh pelatihan untuk mampu mengembangkan kemampuan guru dalam menyusun modul pembelajaran berbasis computational thinking. Hasil penelitian menunjukkan bahwa adanya keberm…
Model pembelajaran komunitas sosial dapat tercipta apabila terdapat komunikasi dua arah atau lebih. Setiap anggota komunitas yang terlibat atau ikut serta dalam komunikasi akan dapat saling belajar. Mereka dapat saling bertukar informasi yang dibutuhkan dengan rekan belajarnya satu sama lain. Tujuan menulis buku teks yakni memberikan pencerahan kepada pembaca, memberikan informasi, dan mencapai…
Asesmen pembelajaran atau biasa juga disebut dengan penilaian hasil belajar adalah aktivitas yang sangat penting dilakukan oleh guru untuk mengetahui tingkat perkembangan hasil belajar peserta didik. Namun, sebagian guru belum memiliki pemahaman konsep yang baik terhadap istilah tersebut. Di dalam buku ini, dibahas berbagai hal yang berkaitan dengan konsep asesmen pembelajaran. Pembahasan melip…
Literasi matematika merupakan kemampuan individu merumuskan, menggunakan dan menafsirkan matematika dalam berbagai konteks pemecahan masalah kehidupan sehari-hari (Sari, 2015: 714). Pada kegiatan ini, siswa diminta untuk mengidentifikasi permasalahan dalam kehidupan sehari-hari yang berkaitan dengan materi induksi matematika, program linear, matriks dan transformasi geometri. Kemudian siswa dim…
Upaya untuk mewujudkan cita-cita orang tua terhadap perkembangan anak, sejak berabad yang lalu diperlihatkan oleh para ahli di bidangnya seperti dokter, ahli pendidikan, ahli teologi dan filsuf. Para ahli tersebut telah banyak menyumbangkan pemikirannya seperti memberikan pandangan mengenai anak dan latar belakang perkembangan serta pengaruh-pengaruh keturunan dan lingkungan hidup terhadap perk…