Salva, sering disapa Ava. Namun, Papanya ingin menamainya Saliva, yang berarti ludah, sebab menganggapnya tidak berguna. Dari kamus pemberian Kakek Kia, Ava mencari setiap makna dari kata-kata yang ditemukan sehari-hari. Ketika keluarga Ava pindah ke Rusun Nero setelah Kakek Kia meninggal, Ava berjumpa dengan P—anak lelaki yang pandai sekali bermain gitar. Perjumpaan Ava dengan P, dan petuala…
Seorang kenalan ingin membeli rumah seken di Tokyo dan memperlihatkan denah rumahnya padaku karena merasa ada yang ganjil. Sekilas, rumah ini kelihatan seperti rumah-rumah lain pada umumnya dengan interior yang luas dan terang. Namun, ketika mencermatinya baik-baik, aku mendapati bahwa memang ada keanehan di sana-sini. Keanehan demi keanehan itu bertumpuk, kemudian terjalin membentuk satu “ke…
Athan Rafndra itu orangnya menyealkan, receh, pede setengah mampus, rajanya bikin baper tapi ngangenin. kalau isengnya kumat bakal parah, tapi jangan pernah dan sesekali nyoba buat ganggu orang yang dia suka. kami bakalan habis, seperti Raka. haha, aku bahkan masih ingat bagaimana ekspresi raka ketika athan melempat bola tepat di wajahnya! aku sangat puas. well, raka itu mantanku. manta belum p…
Indonesia dan Ketua Majelis Ulama Indonesia pertama. Buya Hamka merupakan tokoh Indonesia yang fenomenal karena dia terkenal di dalam dan luar negeri. Dalam 73 tahun usianya, Buya Hamka telah menulis 90-an buku. Pemikiran dan karya-karyanya fenomenal dan terkenal sepanjang zaman, antara lain Tenggelamnya Kapal Van Der Wijck, Di Bawah Lindungan Kakbah, dan Tafsir al-Azhar. Merantau ke Deli berl…
"Saya tahu garis keturunanmu dari siapal Saya juga tahu harta yang kamu miliki sumbernya dari mana. Saya tetap ndak setuju anak saya kamu persunting. Ndak akan ikhlas anak saya jadi trangis sruninge keluargamu di tanggal tiga belas!" Tegas dan berat suara Mbah Waris kepada seorang pemuda tampan bernama Jasmoro, yang menjadi kekasih Komala, anaknya. Pemuda itu sebentar tertunduk, menatapi lantai…
Buku ini bercerita tentang persahabatan enam orang mahasiswa dengan karakter masing-masing. Mereka sedang mengikuti kuliah metode penelitian hukum. Mereka terlibat dalam perbincangan yang sangat intensif tentang bagaimana melakukan penelitian hukum. Namun demikian, apa yang dibicarakan tidak hanya sebatas pada persoalan akademik, tetapi juga tentang nilai-nilai kebaikan. Sebuah persahabatan dal…
Suara Xerxes selalu mengiang di telingan Kashva setiap terbangun dari tidurnya. Anak dari perempuan pujaan yang dititipkan kpadanya ketika terjadi penyerangan oleh pasukan Raja Khosrou itu, kini terpisah darinya. Minggu demi minggu dilalui Kashva di Tibet dengan mendaki 13 gunung suci bersama Biksu Tashidelek. Ia pun tenggelam dalam lautan peziarah di tempat berkumpulnya segala doa itu, demi sa…
Buku ini berisi tentang seorang laki-laki usia 70 tahun, yang ditinggal istrinya meninggal setelah begitu lama menikah, menghabiskan waktu bersama-sama. Saat hari itu tiba, apa yang harus dia lakukan? Bagaimana dia akan melewati sisa hidupnya? Menjalani hari demi hari? Apakah hidupnya masih seru? Apakah masih ada petualangan spesial baginya. Atau hanya tersisa. Sendiri.
Kehadiran bidadari berdarah indo Jerman (Alena) di sekolah berhasil menggetarkan hati Iqbal. Kecerdasan, kesederhanaan, dan kebaikan hati Iqbal mampu memantik pendar cinta di relung jiwa Alena. Mampukah mereka menyatukan perasaan jika perbedaan dan intrik menjadi dinding penghalang. Iqbal melarikan kedukaannya ke Kota Doha (Qatar). Alena mengobati luka hatinya ke Kota Pitssburgh (Amerika). Menj…