Buku ini membahas teori beserta aplikasi (contoh) penggunaan analisis jalur dalam riset pemasaran dengan teknik pengolahan data SPSS dan LISREL. Dengan buku ini, pengolahan data penelitian yang rumit yang melibatkan banyak variabel yang sulit dalam pengolahannya akan lebih mudah. Buku ini disusun dengan kalimat sederhana yang diharapkan dapat memudahkan pemahaman pembaca, terutama peneliti, yan…
Buku ini ditulis untuk memberikan peluang dan sebuah master key nya untuk ,memajukan generasi millenial dan calon online entrepreneur di Indonesia untuk semakin memanfaatkan media sosialnya sebagai money machine di era digital saat ini.
Buku ini menghadirkan analisis teoritis berdasarkan pengalaman berbisnis berskala mikro. Pemilihan bisnis mikro dimaksudkan agar bisnis ini dapat diikuti oleh semua orang, karena tidak membutuhkan modal besar dan prosedurnya pun tidak terlalu rumit. Akan tetapi, tingkat kompetisinya sangat tinggi. Dengan kata lain, kasus-kasus bisnis yang ditemukan dalam buku ini berada dalam kondisi perekonomi…