Buku ini menyajikan gambaran komprehensif tentang rantai nilai global produk agribisnis dengan fokus pada berbagai dimensi seperti pemetaan struktur input-output, aktor rantai nilai, cakupan geografis, struktur tata kelola, dan upgrading. Untuk memperkuat pemahaman, buku ini menyertakan berbagai studi kasus dari berbagai negara dan jenis produk pertanian.Studi kasus ini memberikan gambaran nya…
Agropolitan merupakan salah satu teori dalam pengembangan wilayah, di samping teori-teori Iain seperti teori Iokasi dan teori pusat pertumbuhan (growth pole). Salah satu ciri dalam pengembangan wilayah dengan menggunakan teori agropolitan yaitu yang menjadi central place-nya adalah perdagangan dan jasa, sehingga alih fungsi lahan pertanian lebih dapat dikendalikan. Pengembangan wilayah dengan p…