Buku ini hadir sebagai upaya memberikan kontribusi terhadap khazanah ilmu pengetahuan terutama pada teori-teori sosial yang sekarang telah banyak digunakan oleh para akademisi, terutama peneliti untuk menganalisis berbagai fenomena sosial
Profesi yang memberikan pertolongan pelayanan sosial kepada individu, kelompok dan masyarakat dalam peningkatan keberfungsian sosial mereka dan membantu memecahkan masalah-masalah sosial mereka disebut dengan pekerjaan sosial, atau pekerjaan sosial adalah seseorang yang memiliki profesi dalam membantu orang memecahkan masalah-masalah dan mengoptimalkan keberfungsian sosial individu, kelompok da…
“Buku ini menggambarkan bagaimana kita memahami bahwa Fakta Indonesia yang multikultural adalah suatu keniscayaan yang perlu kita syukuri sebagai anugerah Tuhan YME, dan perlu kita sikapi dengan bijak agar menjadikan Indonesia yang tenteram dan damai. Perlunya memahami isi buku ini karena dialamnya terhimpun tulisan tulisan yang menguraikan bagaimana hubungan antaretnis dapat dibangun dengan…
Bentuk dari peran aktif perusahaan dalam upaya menjaga keberlangsungan dan kelestarian lingkungan hidup dapat dilakukan dengan berbagai cara. Salah satu cara yang dapat dilakukan adalah dengan upaya pengungkapan aspek lingkungan (environmental), sosial (social), dan tata kelola (governance) atau lebih dikenal dengan istilah ESG. Di Indonesia, urgensi penerapan ESG semakin meningkat di berbagai …
Melalui buku ini, penulisnya mengulas dengan jelas kaitan antara sains dan teknologi serta mafaatnya bagi masyarakat, melalui model pembelajaran sains teknologi masyarakat. Sehingga masyarakat memiliki pengetahuan yang cukup untuk menilai, memanfaatkan atau menolak produk teknologi yang akan selalu membanjiri negara-negara berkembang.
cet pertama