Filsafat manajemen pendidikan merupakan bidang studi yang memadukan pemikiran filosofis dengan prinsip-prinsip manajemen dalam konteks pendidikan. Dalam dunia pendidikan, tidak cukup hanya dengan memiliki strategi dan taktik manajemen yang efektif saja, tetapi juga penting untuk memahami serta menggali aspek-aspek filosofis yang mendasari tujuan dan nilai-nilai sistem pendidikan.
Buku ini merupakan kumpulan tulisan kolaborasi antara dosen dan mahasiswa-mahasiswi dengan tema umum Manajemen Pendidikan Islam dengan sub kajian yang bervariasi. Termasuk mengenai kepemimpinan pendidikan Islam baik itu di Indonesia juga dilingkup Asia Tenggara, Kurikulum dan Modernisasi. Dengan tujuan, semoga buku ini bisa menjadi salah satu alternatif dalam mengembangkan Pendidikan Islam. #Ke…
Pendidikan mempunyai tugas menyiapkan sumber daya manusia untuk mampu menghadapi segala tantangan yang mungkin akan dihadapi di depan. Suatu pendidikan dipandang bermutu-diukur dari kedudukannya untuk ikut mencerdaskan kehidupan bangsa dan memajukan kebudayaan nasional adalah pendidikan yang berhasil membentuk generasi muda yang cerdas, berkarakter, bermoral dan berkepribadian. Untuk itu perlu …
Buku yang membahas mengenai manajemen pendidikan islam tentu sudah banyak ditulis, dipelajari dan melalui berbagai diskursus di kalangan akademisi, namun pengembangan teori manajemen pendidikan islam masih belum banyak dikaji sehingga perlu ada inovasi dalam membahas teori-teori manajemen pendidikan islam. Melalui buku ini , penulis mengkaji teori dan konsep manajemen pendidikan perspektif isla…
"Sebuah paradigma yang keliru apabila pendidikan dimaknai sebagai aset untuk membentuk manusia agar dapat memenuhi tuntutan industrialisasi dan pasar ekonomi. Pendidikan menurut fitrahnya sama sekali bukan pabrik produksi manusia untuk dapat menghasilkan tenaga-tenaga produktif sesuai dengan cetakan yang diinginkan. Proses pendidikan tidak seperti sedang membuat kue yang terlebih dahulu dimasuk…
Dalam buku ini penulis menawarkan empat paradigma manajemen pendidikan Islam, yaitu paradigma tauhid, paradigma integralistik, paradigma transformatif, dan paradigma pengembangan. Masing-masing paradigma akan dijelaskan secara mendasar dari sisi pelaku implementasi, waktu implementasi, wilayah implementasi, strategi implementasi, alasan penting implementasi, bahkan tujuan implementasi.
SITOREM adalah pendekatan ilmiah yang digunakan untuk mengidentifikasi variabel-variabel teori dalam melaksanakan penelitian operasional. Dalam konteks penelitian manajemen pendidikan, pendekatan ini berguna untuk memahami bagaimana pendidikan dapat diintegrasikan dengan pendekatan ilmiah yang sistematis guna mengidentifikasi masalah serta mengembangkan solusi yang efektif. SITOREM mengedepank…
Buku ini merupakan sebuah buku yang menarik karena terdapat tiga konsep yang dipadukan, yaitu : manajemen sumber daya manusia, konsep islami, dan aplikasi di lembaga pendidikan. Mengelola sumber daya bukanlah perkara yang gampang sebagaimana mengelola aset fisik. Demikian juga dalam konteks perusahaan yang profit dan lembaga pendidikan yang non profit, tentu saja terdapat perbedaan pendekatan d…
Di dalam manajemen keuangan sekolah terdapat rangkaian aktivitas terdiri dari perencanaan program sekolah, perkiraan anggaran, dan pendapatan yang diperlukan dalam pelaksanaan program, pengesahan dan penggunaan anggaran sekolah. Manajemen keuangan dapat diartikan sebagai tindakan pengurusan/ketatausahaan keuangan yang meliputi pencatatan, perencanaan, pelaksanaan, pertanggungjawaban dan pelapor…
Permasalahan Komite Sekolah selama ini adalah: (a) peran, fungsi dan tugasnya kurang mendapat respons atau hanya sebagai pelengkap saja oleh pengambil kebijakan di sekolah, (b) Komite Sekolah dianggap sebagai lembaga yang keanggotaan dan kualitas sumber daya manusianya masih di bawah kemampuan para guru atau kepala sekolah, (c) pihak sekolah tidak melibatkan Komite Sekolah, dalam hal penyusunan…