Buku ini membantu membuat penelitian studi kasus menjadi mudah. Di samping penjelasan yang sangat sistematis, pun diberikan contoh konkret penelitian kasus beserta tata cara pengolahan data, seperti mermbuat kategori-kategori, koding, melekukan tabulasi data, menginterpretasi hingga membuat konklusi atau simpulan. Isi pokok buku ini : - Kontroversi penelitian studi kasus - Paradigma peneliti…