Buku "Kawasan membangun persawahan padi modern sebagai solusi ketahanan pangan ke Depan" ini tersaji dalam 9 Bab yaitu Bab 1. Sejarah Pembangunan Pertanian; Bab 2. Inovasi Teknologi Persawahan Padi; Bab 3. Teknologi Pemanfaatan Hasil Samping Padi; Bab 4. Dukungan Infrastruktur Kawasan Persawahan Padi Modern; Bab 5. Manajemen Kawasan Persawahan Padi Modern; Bab 6. Analisis Kelayakan Usaha Kawasa…
Buku Membangun Rice Estate untuk Kesejahteraan Petanian ini tentu tidak diragukan esensinya karena disusun melalui pendalaman penelaahan dan pengalaman; pemetaan dan analisis terhadap sejumlah publikasi; pengumpulan data secara komprehensif, baik sekunder maupun primer; analisis potensi dan tantangan, prospek, serta kesenjangan untuk menggambarkan kondisi pertanian khususnya persawahan padi pad…
Buku ini terdiri atas 6 bab yaitu : Bab.1 Pendahuluan Bab.2 Perencanaan kawasan pangan terintegrasi Bab.3 Implementasi kawasan pangan Bab.4 Manajemen kawasan pangan terintengrasi Bab.5 Analisis biaya dan kelayakan usaha kawasan pangan terintegrasi Bab.6 Penutup Buku ini peruntungkan bagi semua pemangku kepentingan seperti petani, penyuluh pertanian, petugas pemerintah, perusahaan negara …
Buku ini memuat teori-teori dasar disertai dengan hasil-hasil penelitian yang telah dilakukan penulis dan peneliti lain yang relevan dengan topik yang dibahas. Bagian awal dari buku ini berisi tentang sejarah yang melatarbelakangi timbulnya lahan terbiarkan dan dilengkapi dengan berbagai analisis kuantitatif tentang aspek ekologi lahan terbiarkan. Kemudian dilanjutkan dengan deskripsi hasi…
Cet Pertama