Komunikasi bisnis adalah pertukaran gagasan dan informasi yang memiliki tujuan tertentu. Komunikasi bisnis disajikan secara personal atau impersonal melalui simbol-simbol atau sinyal. Komunikasi bisnis harus melibatkan pertukaran informasi yang terus-menerus atau berkelanjutan. Lebih banyak bisnis yang diperluas, lebih besar tekanannya pada bisnis tersebut untuk menemukan cara komunikasi yang l…
Laporan keuangan sejatinya mudah untuk dikuasai dan dipahami. Tidak hanya untuk profesi akuntan, supervisor dan manajer pun dituntut pintar membaca laporan keuangan bisnisnya. Buku ini ditulis dengan praktis dan sederhana, disertai studi kasus membuat siapa saja jadi lebih mudah memahami laporan keuangan bisnis dagang dan jasa.
PERANCANGAN PERUNDANG-UNDANGAN Buku Perancangan Perundang-undangan merupakan buku bahan ajar yang dapat dijadikan rujukan atau pegangan untuk mata kuliah Perancangan Perundang-undangan, Ilmu Perundang-undangan, dan mata kuliah sejenisnya. Buku ini secara khusus mengkaji dan mendalami pembentukan peraturan perundang-undangan, baik secara teoretis maupun praktis. Selain itu, juga mengkaji aspek t…
Penegakan hukum pidana di Indonesia menemukan dua masalah besar, yaitu menumpuknya berkas perkara di Pengadilan dan over kapasitas di lembaga pemasyarakatan. banyak cara dan upaya yang telah ditempuh, salah satunya dengan usaha memperkenalkan kembali model-model penyelesaian alternatif diluar sistem peradilan pidana. Salah satu model yang dimaksud adalah dengan gagasan memberlakukan kembali pen…
Buku berjudul Jaminan Hak Tanggungan berisi pemahaman akan jaminan hak tanggungan, yang selain diperlukan oleh mahasiswa, baik di tingkat sarjana mau pun pascasarjana, juga diperlukan oleh berbagai pemangku kepentingan, di antaranya bankir, kalangan bisnis, pengusaha, praktisi hukum, hingga masyarakat pada umumnya. Buku Jaminan Hak Tanggungan yang disusun secara aplikatif, dapat diterapkan dal…
Buku ini secara umum berisi mengenai proses penelitian di bidang bisnis dan manajemen, namun demikian buku ini juga dapat di pakai oleh peneliti di bidang sosial lainnya, buku ini juga dapat di pakai oleh peneliti di bidang sastra, politik, ataupun antopologi.
Buku ini menyajikan berbagai pemikiran dan pembicaraan di sekitar kebudayaan yang menunjang terciptanya suatu wawasan ilmu budaya dasar. Hal tersebut menjadi penting untuk membekali para mahasiswa tingkat dasar guna membangun suatu nilai dan pola pikir yang konstruktif positif bagi setiap generasi di lembaga pendidikan. Selain itu, materi yang dibawakan dalam buku ini lebih jauh bertujuan untuk…
Buku ini membahas tentang produktivitas manusia yang menuntut untuk terus tumbuh dan menyesuaikan dengan perkembangan ilmu dan tuntutan global. era baru yang serba digital telah memaksa manusia untuk beradaptasi sehingga bisa keluar sebagai pemenang yang unggul.
Buku “Manajemen Pendidikan Berbasis Nilai” memberikan pemahaman dan kesadaran pada setiap pendidik di lingkungan sekolah untuk menanamkan pendidikan nilai pada diri setiap peserta didik. Ketiga unsur pendidik (lingkungan sekolah, keluarga, dan masyarakat) harus terpadu dan terintegrasi menumbuhkembangkan pendidikan nilai pada setiap anak bangsa ini. Penelusuran berbagai konsep dan teori yan…
Administrasi publik merupakan salah satu bidang ilmu yang multidimensi. Salah satu hubungan yang ada di dalamnya ialah aspek hukum. Buku ini memaparkan beberapa hal menyangkut relasi antara administrasi publik dengan hukum, terutama hukum administrasi negara. Beberapa sub bab dalam buku ini adalah praktik dan konsep/teori administrasi publik beserta perkembangannya, akuntabilitas dan legalitas …