Meskipun bisnis di bidang jasa bersifat tidak terlihat (intangible), tetapi tetap diperlukan analisis untuk mengamati perilaku pasar. Pasar yang selalu berubah menuntut penyesuaian dari dalam dan luar perusahaan untuk memperbaiki kualitas pelayanan secara berkelanjutan terhadap pasar. Berbagai strategi pun digunakan untuk saling bersaing memperebutkan pasar. Buku ini berisi teori-teori manajem…
Manajemen pemasaran jasa merupakan salah satu mata kuliah wajib yang diajarkan di perguruan tinggi. Manajemen pemasaran jasa ini ditulis dengan mengacu pada aturan pengajaran di perguruan tinggi termasuk memasukkan unsur aplikatif dengan tujuan agar para pembaca tidak hanya memahami teori namun juga mampu mengaplikasikannya. Penulisan ini pada prinsipnya bertujuan untuk menjawab berbagai perma…
Buku ini mengulas secara rinci tiga elemen krusial yang saling terkait dalam penciptaan keunggulan bersaing dan berkesinambungan setiap organisasi; Service, Quality dan Satisfication. Isu isu yang dikupas meliputi paradigma IHIP (Intagibility, Heterogeneity, inseparability & perishability), perspektif jasa (service perspective) dan orientasi layanan (Service Orientation atau SERV*OR), service b…
Istilah pemasaran dalam bahasa Inggris dikenal dengan nama marketing. Kata marketing ini boleh dikata sudah diserap ke dalam bahasa kita, namun juga diterjemahkan dengan istilah pemasaran. Asal kata pemasaran adalah pasar = market. Apa yang dipasarkan itu, ialah barang dan jasa. Memasarkan barang tidak berarti hanya menawarkan barang atau menjual tetapi lebih luas dari itu. Di dalamnya tercakup…
Buku ini merupakan riset seputar manajemen pemasaran. Penelitian empiris bertujuan membuktikan dan menganalisis pengaruh inovasi produk terhadap kepuasan konsumen, pengaru kualitas produk terhadap kepuasan konsumen, pengaruh Customer Relationship management (CRM) terhadap kepuasan konsumen, pengaruh inovasi produk terhadap keunggulan kompetitif, pengaruh CRM terhadap keunggulan kompetituif, pen…
Buku ini menyajikan manajemen pemasaran bank yang berbasis riset dalam konteks Indonesia dan mengacu pada standar materi ujian sertifikasi general banking. Adanya buku ini diharapkan dapat menjadi acuan utama dalam pengajaran manajemen pemasaran bank di Indonesia yang sekarang ini diarahkan untuk mendukung kompetensi lulusan yang bersertifikasi di bidang terkait. Diharapkan buku ini selain dapa…